Halo semua...
Blog IlmuAndroid kini sudah berusia 2 tahun...
Gak kerasa, pada ulangtahun pertama tahun lalu (Desember 2012) blog ini mencapai 1 juta penayangan (Baca : IlmuAndroid1st Anniversary)
Dan kini (Desember 2013) sudah mencapai 7.7 juta penayangan!!
Oke saya mau curhat nih wk
Sebenarnya awal saya bikin blog ini hanya sekedar iseng-iseng saja. Saya tertarik bikin blog karena teman saya hehe... Awalnya saya bikin artikel2 sendiri lewat aplikasi Bloggeroid. Artikel-artikel pada waktu itu bahasanya masih agak aneh wk..
Nih contoh artikel saya yang bahasanya singkat2 / sedikit anehh, mau diedit tapi sayang hehe..karena artikel2nya merupakan kenangan saat saya masih awal belajar menulis
- http://ilmu-android.blogspot.com/2012/01/merawat-layar-androidmu.html
- http://ilmu-android.blogspot.com/2012/01/tips-merawat-hp-androidmu.html
- Artikel tersingkat sedunia wkwk -->http://ilmu-android.blogspot.com/2012/01/mempercepat-android-mu.html
Eh ternyata ada yang komen..Senang banget rasanya wkwk...Saya membuat lebih banyak artikel lagi dan jumlah pengunjung dan komentar pun semakin banyak...
Saya pun mulai mendalami ilmu android dengan gabung-gabung ke grup facebook, goggling, browsing-browsing Kaskus, dll. Sayapun akhirnya mulai bisa menulis dengan baik dan benar walaupun belum 100% baik dan benar.
-------
Nah kini setiap hari yang mengunjung blog ini sangat banyak.. Postingan yang saya buat sudah cukup banyak, sudah ada 412 artikel di blog ini...
Untuk mengurus blog ini saya menemui sedikit kendala, kendala pertama adalah sekarang saya kadang bingung mau posting artikel apa, mungkin kaarena sudah kehabisan ide hehe.. Kendala kedua adalah sejak beberapa waktu yang lalu, Opera Mini/Next (browser favorit saya) tidak bisa buka www.blogger.com karena ketika dibuka hanya akan menghasilkan halaman blank putih. Alhasil agak sulit untuk mengecek komentar, jalanpintasnya yakni dengan mengecek komentar melalui email lalu membuka postingannya lewat google dan membalas komentar, dan ini agak sedikit merepotkan... Kenapa tidak pakai browser lain seperti Internet/Dolpin Browser/Chrome? Karena membuka melalu browser2 tersebut sangatlah berat dan menghabiskan banyak kuota...
-----------
Ohh ya, di blog in kan ada widget Waktu Loading Blog, Nah kalian sudah mengisi pollingnya belum? Kalau misalnya polling terbanyak adalah 'Lambat' ya mungkin saya akan melakukan pembaruan/penyederhanaan pada blog ini agar lebih cepat...
Saya pun sebenarnya berniat untuk mengganti template, namun sampai saat ini masih belum menemu template ringan namun yang berwarna gelap..Karena menurut saya template yang berwarna gelap lebih nyaman dibaca karena tidak menyilaukan mata hehe.
Harapannya blog ini semakin maju & Sukses..Aminn
Dan kehadiran blog ini memberikan manfaat bagi kalian semua
Ohh ya bagi yg ingin tanya2 lebih praktis, add wechat blog ini = ilmu-android
gan, bdanya layar sentuh kapasitif TFT sma yg lainya tu gmna?
ReplyDeletelayar TFT tidak lebih bagus dibanding IPS/LCD/Amoled
ReplyDeletewah selamat ya min 0^◇^0)/ pertama kali nemu blog ini lngsg suka karena lengkp bgt ttg materi androidnya hehe . smoga makin sukses blognya ↖(^▽^)↗
ReplyDelete@Erowatii Dewi
Deletethanks
Artikel nya bagus bagus dan sangat bermaanfaat...Thank a lot Mas Bro...
ReplyDeletesukses truss........
@Rebby Supriatna
Deleteamin
gan group WA ada ga, yg lebih populist,h hehehehe
ReplyDeletesalam blogger ...
@RekruitMAN
Deletega ada
salam juga
bang, kok kontak hasil sinkronasi aplikasi Facebook ga bisa dipake buat WhatsApp yah?
ReplyDeleteada solusi gak?
@Anonim
Deletekalo itu saya kurang tahu coz gak pasang aplikasi facebook & whatsapp
waaa
ReplyDeleteterus posting ya gan
jelasin donk gan. prbdaanya apa yng lyar TFT sma IPS
ReplyDelete@Barik slm
Deletesudut pandang pada lyar IPS lebih luas dibandingkan TFT
This comment has been removed by the author.
ReplyDeletegan, kalo blogger(dot)com layarnya putih di opmin single column viemnya di off aja gan.
ReplyDelete@gerry
Deletettp gak bisa, tampilannya rusak
selamat, sudah 2th bertahan menjadi blogger sekaligus penebar ilmu hehe. saya sempat berhenti dan skrg belajar nulis lagi.
ReplyDeletesemoga saya bisa silaturahim lagi kemari karena banyak ilmu android yang perlu saya ketahui. kalau ulasan ttg bagaimana sebuah aplikasi di gugel play bisa didonlot banyak user, pernah ada gak tulisan gitu. mohon infonya :)
salam
@antown
Deletebelum ada,,,
salam :D
saya juga sama gan,,, pertama kali buka website ini lngsung suka,,, soalnya artikelnya lengkap dari ide lain atau dari sumber lain tpi diubah lagi isinya,,, tidak kopi paste seperti blog** yg laen,,,
ReplyDeleteooh iya,,, saran nya template nya template windows xp aja ato android cari di google ada sepertinya
makasih sblumnya
@Anonim
Deletetemplatenya berat, yg saya cari yg dark dan seofriendly
selamat ya.... buat blognya dan adminya...
ReplyDelete@rizky
Deletethanks
Sukses selalu kang ari smoga kedepan bisa tetap exist dan menjadi lebih baik :)
ReplyDelete@heto
Deleteaminn
tentu income nya juga banyak hehe :)
ReplyDelete@slazh
Deletegak mesti hehe :D
Selamat Ulang tahun Ilmu Android
ReplyDeleteBlog kita beda satu tahun, hehehe...
Happy Aniversary !!!! :D :D
ReplyDeleteHappy Anniversary!!!
ReplyDeleteTemplate mobile-nya ganti jg dong gan agar opera mini user nyaman terutama saya :D
Waah selamat ya :) udah 2 tahun semoga lebih baik
ReplyDelete@all
ReplyDeletethanks ya :D
@anonim
emang ada apa dengan template mobile yg sekarang?
selamat ulang tahun min, sory telat. heheh. btw, need help nich. :D
ReplyDelete@Dimas Cahyo Saputra
ReplyDeletemin nanya donk..
udah selesai tata cara di atas, terus pas di masukkan pc disuruh format, pas ane format, kapasitasny menjadi 115 MB alias yg limux swapny. kenapa ya???
ane dah format via hh, mohon bantuannya min
Gan, andromax u ane ga jelas. Kalau di cass harus sehari semalam baru full. kalau masuk gedung, ga ada sinyal. padahal di tengah kotta. kalaudi luar sinyal kuat.... terus baterai, tidak ada indikasi mau habis. kadang tampilannya full, atau 50% tapi mendadak langsung habis... itu masalahnya di mana gan..?? thanks infonya ya..
ReplyDelete