Tahun 2012
merupakan tahun “emas” buat smartphone. Teknologi smartphone makin lama makin
canggih. Dan Inilah nama-nama Smartphone yang paling ditunggu-tunggu
kedatangannya di tahun 2012 ini. Mungkinkah smartphone ini dapat menjadi SmartphoneTerbaik ?
1) Galaxy Skin
Samsung
Galaxy Skin mungkin dapat dikatakan sebagai smartphone fleksibel pertama di dunia. Smartphone ini menggunakan
layar fleksibel “ Youm ”. Penjelasan lebih lanjut mengenai smartphone
dengan desain unik ini dapat kalian temukan di postingan ilmu-android disini.
2) Nokia 808 Pureview
Nokia 808
Pureview merupakan smartphone dengan
resolusi kamera terbesar di dunia. Resolusi kamera ini tidak main-main,
bahkan mengalahkan resolusi kamera digital. Resolusinya yakni 41 MegaPiksel. Nokia 808 Pureview akan
menjalankan OS Symbian Carla.
3) Google Nexus Tablet
Google akan
merilis tablet pertamanya yang diberi nama Google Nexus Tablet. Tablet ini
merupakan gadget pertama di dunia dengan
OS Android Jelly Bean. Harganya pun terjangkau hanya USD 200. Review
lebih lanjut dapat kalian temui pada postingan saya disini.
4) Sony Xperia Play 2
Sony Xperia
Play 2 merupakan smartphone dengan slide
gaming yang tentunya cocok buat para gamers. Smartphone ini merupakan successor dari Sony Ericsson XperiaPlay.
Smuanya KEREN ya.....Skin Unik,,,Pureview Kameranya, dll :D
ReplyDeleteiya keren banget, aku jadi pengin punya
ReplyDeletePengin Punya Galaxy Skin ,:D
ReplyDeletesama gan
ReplyDeleteyahhh.. sayang. galaxy skin gk akan muncul
ReplyDeleteiya masih belum ada infonya
ReplyDelete